EFEKTIVITAS EDUKASI MENGGUNAKAN LEMBAR BALIK TERHADAP PENGETAHUAN GIZI PASIEN JANTUNG DI RSUD INCHE ABDOEL MOEIS SAMARINDA

Simanjuntak, Sondang Rotua and Utami, Kurniati Dwi and Reski, Sepsina EFEKTIVITAS EDUKASI MENGGUNAKAN LEMBAR BALIK TERHADAP PENGETAHUAN GIZI PASIEN JANTUNG DI RSUD INCHE ABDOEL MOEIS SAMARINDA. Sarjana Terapan Gizi dan Dietetika.

[img] Text
Sondang.pdf

Download (3MB)

Abstract

Pengetahuan seseorang dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti tingkat pendidikan,pengalaman, keyakinan, sosial budaya dan media. Tujuan penelitian untuk mengetahuipengaruh edukasi menggunakan media lembar balik terhadap pengetahuan gizi pasienpenyakit jantung di Rumah Sakit Umum Daerah Inche Abdoel Moeis Samarinda. Jenispenelitian kuantitatif dengan pendekatan design Quasy Eksperimen. Sampel yang padapenelitian ini adalah pasien yang ada di Rumah Sakit Umum Derah Inche Abdoel MoeisSamarinda sebanyak 32 orang yang akan dibagi menjadi dua kelompok yaitu kelompokIntervensi (diberi lembar balik) dan kelompok kontrol (diberikan leaflet). Hasil penelitianini menunjukkan bahwa pemberian edukasi menggunakan media lembar balik dan leafletberpengaruh signifikan terhadap pengetahuan responden. Nilai selisih yang signifikanrata-rata yang signifikan media lembar balik sebesar 31,88 dan media leaflet sebesar 30.Tidak terdapat perbedaan antara pengetahuan kelompok perlakuan dan kelompok kontrol.Kata Kunci: Edukasi, Lembar balik, Pengetahuan Gizi, Penyakit Jantung.

Item Type: Other
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: admin perpustakaan poltekkes kaltim
Date Deposited: 22 Oct 2024 03:31
Last Modified: 22 Oct 2024 03:31
URI: http://repository.poltekkes-kaltim.ac.id/id/eprint/2793

Actions (login required)

View Item View Item