Laporan Tugas Akhir Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny M G2P1001 usia Kehamilan 37 Minggu 5 hari di WIlayah Kerja Puskesmas Gunung Bahagia Kota Balikpapan

Emma, A Banjarnahor (2022) Laporan Tugas Akhir Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny M G2P1001 usia Kehamilan 37 Minggu 5 hari di WIlayah Kerja Puskesmas Gunung Bahagia Kota Balikpapan. LTA Prodi DIII Kebidanan Balikpapan, Perpustakaan Kampus C Poltekkes Kemenkes Kaltim.

[img] Text
LTA EMMA AGUSTIN B.pdf

Download (2MB)

Abstract

Ketidaknyamanan yang sering terjadi pada kehamilan trimester ke II dan trimestwer ke III adalah stria gravidarium, hemoroid, keputihan, sembelit, kram pada kaki, napas sesak, pusing dan nyeri pinggang. Meskipun tidak semua keputihan dapat disebabkan oleh infeksi, beberapa keputihan dalam kehamilan yang dapat berbahaya karena dapat menyebabkan persalinan kurang bulan, ketuban pecah sebelum waktunya atau bayi dengan berat lahir rendah (Pribakti, 2012) Bentuk laporan dalam studi kasusu yang menggunakan pendekatan manajemen kebidanan 7 langkah varney didokumentasikan dalam bentuk SOAP.

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: kubaci kubaci Barus
Date Deposited: 15 Feb 2023 03:07
Last Modified: 15 Feb 2023 03:07
URI: http://repository.poltekkes-kaltim.ac.id/id/eprint/1770

Actions (login required)

View Item View Item