LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY.”D” G2P1001 DENGAN MASALAH ANEMIA RINGAN USIA KEHAMILAN 41 MINGGU 1 HARI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BARU ILIR KOTA BALIKPAPAN TAHUN 2020

Nurul, Anisah (2020) LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY.”D” G2P1001 DENGAN MASALAH ANEMIA RINGAN USIA KEHAMILAN 41 MINGGU 1 HARI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BARU ILIR KOTA BALIKPAPAN TAHUN 2020. LTA Prodi DIII Kebidanan Balikpapan, Perpustakaan Kampus C Poltekkes Kemenkes Kaltim.

[img]
Preview
Text
LTA NURUL ANISAH.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Anemia adalah penyakit yang sering dialami oleh ibu hamil, entah karena zat besi yang kurang atau karena asupan makanan yang tidak memenuhi standard. Anemia bisa dibawa sebelum kehamilan atau timbul selama hamil bahkan karena bermasalahnya pencernaan sehingga mengakibatkan zat besi tidak dapat diakomodir dengan baik oleh tubuh. Laporan Tugas Akhir ini bertujuan untuk melaksanakan asuhan kebidanan komprehensif pada Ny “D” dengan keputihan di Wilayah Kerja Puskesmas Baru Ilir Kota Balikpapan sesuai dengan 7 langkah varnay dan SOAP. Hasil dari studi kasus yang dilakukan pada Ny “D” usia kehamilan 41 minggu dengan keputihan patologis tidak ditemukan hambatan pada saat penanganan kasus ini. Penanganan yang dilakukan pada Ny”D” yaitu menganjurkan ibu untuk mengkonsumsi zat besi dan tablet. Kesimpulan dari kasus yaitu 7 langkah varnay dan SOAP yang digunakan untuk proses penyelesaian masalah kebidanan telah dilaksanakan pengkajian berupa pemantauan dan analisa data pada Ny “D” dengan Anemia Ringan di Kota Balikpapan , serta kunjungan rumah sebanyak 3 kali maka didapatkan hasil yaitu keadaan umum ibu sudah baik,tekanan darah dalam batas normal. Dan telah dilakukan pengkajian pendokumentasian semua temuan dan tindakan yang telah dilaksanakan pada Ny “D” dan hasil tidak ditemukan kesenjangan antarateori dan kasus.

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: kubaci kubaci Barus
Date Deposited: 23 Oct 2020 06:42
Last Modified: 23 Oct 2020 06:42
URI: http://repository.poltekkes-kaltim.ac.id/id/eprint/1118

Actions (login required)

View Item View Item